Sabtu, 02 April 2016

Fl Studio - Mengatur Mixer Pada VST Channel

Sebelumnya kita membahas tentang bagaimana cara menambah vst pada channel rack,
dan kini saya akan membahas bagaimana cara mengatur track pada vst. Apa itu mixer?,  pernah liat mixer gx? Yang di pasang pada acara-acara pentas band, atau acara-acara lain? Menurut kalian apa fungsinya?, mungkin banyak pendapat yang bermacam-macam tapi garis besarnya sama, jadi apa itu mixer?, menurut pendapat saya sih, mixer itu pengaturan output audio untuk masing-masing vst atau multi vst (karna kita bahas fl studio) dari mulai volume, pan, stereo dan banyak lagi. Ok deh, ini tampilan mixer pada fl studio.
Dulu saya mengatur volume masing-masing vst lewat channel tapi tidak lagi, ok sekarang bagai mana cara mengatur mixer pada vst channel , seperti tutorial sebelumnya pada artikel Fl Studio - Menambah VST Pada Channel Rack kalian juga bisa menambah vst dengan cara drag vst tersebut  ke arah mixer channel 1,2,3 dan seterusnya, dengan begitu output vst tersebut otomatis akan masuk pada mixer channel yang kalian pilih.
Bagi kalian yang menambah vst tidak dengan cara di atas, otomatis output vst akan masuk pada master.
Cara mengatur mixer pada vst yang output langsung ke master, dengan cara buka vst yang ingin kalian ingin ubah output vst tersebut.
Bisakah kalian lihat bagian track, pada vst saya track tersebut “---“ yang berarti mengrah ke master output. Kilik dan tahan pada bagian track, dan geser ke atas atau ke bawah untuk mengatur vst tersebut ke dalam mixer channel.
Atau kalian bisa juga mengaturnya lewat channel rack.
Pada bagian sebelah kiri dari vst tersebut ada tanda “---“ yang berarti mengrah ke master output. Kilik dan tahan pada bagian track, dan geser ke atas atau ke bawah untuk mengatur vst tersebut ke dalam mixer channel.
Saya juga newbe, dan saya hanya sharing dengan ilmu yang saya dapat, bagi pro yang baca artikel saya, dan terdapat kesalahan mohon di maafin, dan mari kita sharing di sini.



0 komentar:

Posting Komentar

Cari

Note

Bagi kalian yang ingin request tutorial, silahkan kirim email ke skaysighsonigimi@gmail.com, dan mari kita sama-sama belajar.

Like Us

Populer